BKD Butur Usul Formasi CPNS ke Pusat

57

“Saat ini kita masih kekurangan PNS, baik itu pada bidang pendidikan, kesehatan, penyuluh dan teknis lainnya,” katanya.

“Saat ini kita masih kekurangan PNS, baik itu pada bidang pendidikan, kesehatan, penyuluh dan teknis lainnya,” katanya.
Mantan Asisten III Setda Butur ini mengungkapkan, pihaknya dalam waktu dekat ini sudah akan membawah Analisis Jabatan (Anjab) yang nantinya akan dijadikan tolak ukur untuk mendapatkan kuota CPNS.
 
Meskipun kebijakan pusat mengenai moratorium penerimaan CPNS sudah diberlakukan untuk tenaga teknis, namun pihaknya tetap mengusulkan formasi itu. 
“Kalau tenaga guru dan kesehatan kan tidak moratorium, tetap ada penerimaan, tapi juga tenaga teknis lainnya seperti penyuluh baik itu penyuluh pertanian, perikanan, dan kehutanan, kami tetap usulkan,” pungkasnya.
Terkait pelaksanaan tes CPNS, BKD sendiri belum mendapatkan pemberitahuan secara resmi atau pun surat edaran dari KemenPAN-RB, baik itu waktu pendaftaran maupun waktu pelaksanaannya tesnya. (Darso)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini